Minggu, 30 September 2018

Akibat Bencana Gempa dan Tsunami Pangkalan Angkatan Laut Palu Rusak Parah

Akibat Bencana Gempa dan Tsunami Pangkalan Angkatan Laut Palu Rusak Parah - Bencana
gempa dan tsunami yg melanda di Palu serta Donggala, Sulawesi Tengah menyebabkan sejumlah fasilitas mengalami kerusakan yg cukup parah akibat nya Pangkalan Angkatan Laut (Lanal) Palu pun juga rusak parah akibat dari bencana gempa dan stunami tersebut.

"Bencana alam gempa dan tsunami yg sudah menghantam menghantam Palu dan Donggala di Sulawesi Tengah pada Jumat lalu berdampak pada kerusakan infrastruktur yang ada di wilayah tersebut terkait dengan bencana tersebut saat ini kondisi pangkalan angkatan laut menjadi rusak parah akibat di terjang gelombang Tsunami," demikian keterangan yg disampaikan dari Dispenal.

"Bencana tersebut juga mengakibatkan roboh nya pagar dermaga dan pagar depan Mako Lanal. Sedangkan Shelter Kapal Selam akibat gempa dan tsunami juga mengalami kerusakan dimana terjadi abrasi yg cukup besar waktu bencana kemarin kira kira panjang nya berkisar dari 15 meter," sambungnya.

BACA JUGA: LIVE BERITA

Gelombang Tsunami ini juga menyebabkan sejumlah kapal terseret ke bagian jalan raya hingga saat ini petugas pun masih berupaya menarik kapal yg terseret ke daratan akibat dari gelombang tsunami tersebut. Sementara itu seluruh personel Lanal Palu dilaporkan berada dalam kondisi selamat saat ini mereka sudah mengungsi ketempat yg lebih aman.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar